– Gudeg adalah makanan tradisional khas Yogyakarta. Sejarah bermula pada tahun 1734 saat pembangunan Kerajaan Mataram di alas Mentaok. Banyak pohon nangka dan kelapa yang ditebang untuk mencukupi kebutuhan makan pekerja. Nangka muda dalam jumlah banyak. Ketika mengolah memerlukan alat pengaduk yang besar berbentuk menyerupai dayung perahu. Proses mengolah ini disebut “hangudeg”yang berkembang menjadi “Gudeg”.

Salah satu gudeg enak, unik dan tertua di Jogja adalah Gudeg Pincuk Malioboro Bu Djati sejak 1976. Lokasi di Jl. Malioboro, selatan pintu masuk Pasar Beringharjo. Pelanggan mulai dari anak-anak, anak muda sampai orang tua baik laki maupun perempuan.Selalu ramai setiap buka jam 16.00 – 24.00 WIB.

 

Asal – usul Gudeg

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *